PROMO TOPIK
04-19-2022 Dilihat: 881
07-14-2019 Dilihat: 1,969
11-28-2016 Dilihat: 6,658
02-22-2016 Dilihat: 6,670
08-11-2015 Dilihat: 6,150



Share:Facebook Twitter
Rating:
  • 0 Vote(s) - 0 Average
  • 1
  • 2
  • 3
  • 4
  • 5
jodiwruck
Kunci Sukses Beriklan di Facebook
[Image: Facebook_Ads.jpg]

Beriklan di Facebook Ads menjanjikan untung luar biasa. Bagaimana tidak? Hal ini mengingat pengguna jejaring sosial Facebook terus meningkat dari waktu ke waktu. Apalagi iklan FB sekarang bisa pula dikaitkan atau dihubungkan dengan akun media sosial yang lain. Sehingga mampu membuka pangsa pasar lebih besar. Akan tetapi, hasil luar biasa dari iklan Facebook hanya bisa Anda dapatkan bila Anda tahu kunci suksesnya. Apa saja kira-kira? Berikut beberapa diantaranya:

●    Memahami Karakter Target
Salah satu fitur pada FB Ads memungkinkan Anda untuk menyasar target secara spesifik. Misal berdasar jenis kelamin (demography), lokasi (geography), kebiasaan pengguna (behaviour), hari dan jam iklan aktif (timing), dan membidik teman fans Anda ataupun yang tidak membidik (connection). Karenanya ketahui benar siapa target pasar Anda dan kenali karakternya. Untuk mengetahui karakter dari target memang perlu melakukan riset pasar lebih dulu. Riset bisa Anda lakukan dengan browsing ke sejumlah web pesaing seperlu membaca konten yang dibuat atau bermacam pertanyaan yang muncul dari pelanggan. Dari riset tersebut lalu simpulkan karakter target Anda.

●    Ketahui Cara Membuat Iklan yang Menarik
Kunci sukses selanjutnya ketahui cara membuat iklan yang menarik. Secara umum format iklan yang dibuat terdiri dari 2 komponen yaitu teks dan gambar. Beriklan dengan menuliskan kata-kata tentu kurang menarik. Diperlukan gambar pendukung yang bagus dan berkualitas. Semakin menarik iklan Anda tentu akan semakin banyak orang yang mengklik ikan tersebut. Artinya semakin besar pula efek viral yang akan Anda dapat dari iklan tersebut.

●    Manfaatkan Fitur-Fitur Canggih Facebook Ads
Fitur-fitur Facebook Ads terus diperbaiki dan semakin canggih. Manfaatkan sejumlah fitur tersebut. Sebagai contoh Anda bisa memanfaatkan fitur Custom Audience bila mempunyai data base seperti email dari para pelanggan sebelumnya. Ada juga fitur Retargeting yang akan membidik ulang mereka yang sudah mengunjungi web Anda agar bisa melihat iklan Anda lagi. Selain itu, masih banyak fitur canggih lain yang dapat Anda gunakan sesuai kebutuhan.


[Image: stucel_logo.png]
Kutip

Komentar
Untuk komentar silahkan ...
---atau---


Messages In This Topik
Kunci Sukses Beriklan di Facebook - by jodiwruck - 01-05-2017, 10:21 AM
Loncat forum ke: